rss
twitter
    Find out what I'm doing, Follow Me :)

Rumah Gadang Bertingkat

Minangkabau Huis
Banyak kita gambar-gambar Rumah Gadang Minangkabau berangka tahun 1800-an di situs-situs Meseum Belanda. Hal ini terjadi karena Belanda begitu tertarik dengan kebudayaan Matrilineal Minangkabau dan melakukan ekspedisi ke Pedalaman Minangkabau di waktu tersebut, tentu mereka tidak lupa untuk mengabadikannya dalam bentuk foto.

Yang menarik  adalah banyaknya ditemukan foto-foto rumah gadang bertingkat yang tidak kita temui sa'at sekarang ini. Yang jadi pertanyaan sekarang kenapa tidak ditemukan foto jadul rumah gadang bertingkat 3 seperti Istana Pagaruyung? Apakah tingkatnya ditambah 1 tingkat ketika pembangunan replika Istana, atau Belanda tidak sempat mengabadikan karena terbakar? Wallahualam.

Berikut adalah beberapa gambar-gambar rumah gadang bertingkat yang berhasil kami himpun:
Gezin en huis van een vaccinator (mantri tjatjar) in de Padangse Bovenlanden circa 1900
Het adathuis van Katieb Negri te Soepajang, Padangse Bovenlanden, Sumatra’s Westkust circa 1887
Bangunan Gajah Maharam Bertingkap Desa Pasir Singkarak Kab solok
Een rumah gadang in kampong Baso bij Fort de Kock circa 1892
Repronegatief. Residence with rice barn, Agam circa 1863
Een rumah gadang in kampong Baso bij Fort de Kock circa 1892

Share on :

0 komentar:

Posting Komentar